
Pembaruan Game, Februari 25, 2022
Pembaruan Opsional
Hi Chief!
Kami telah merilis pembaruan opsional untuk semua toko aplikasi, yang mencakup beberapa perubahan dan perbaikan!
- Memperbaiki bug di mana pemain salah melihat tanda seru merah di sebelah anggota Klan saat memilih peserta Perang.
- Memperbaiki lencana XP yang tidak ditampilkan dalam daftar anggota Klan selama perang.
- Memperbaiki masalah crash yang memengaruhi beberapa pemain saat memuat game.
- Penghalang kehilangan saljunya.
- Kami menyarankan Anda memperbarui ke versi terbaru ini untuk pengalaman Clash terbaik!
Salam Clash!